Meditasi Aksara Ang Ah
merupakan meditasi tingkat tinggi bagi praktisi kawisesan di bali. meditasi ini juga bisa diamalkan oleh para pemula. berikut kutipan lontar yang menerangkan meditasi Ang Ah ini:
"..Ne Bape nuturin Cening,sastrane dadwe.., ANG AH…,Panelasnire Ne Meuttama,sing ade lewihan..,
Unduk ceninge idup,apang dadi cening lantang tuwuh,apang cening kapah sakit,yen cening misadya mati,apang cening nemu swargan,nah ene Pelajahin Sastrane enu di idupe.." ( lontar Tatwa Padmasana )
Meditasi Ang AH
Sinekep Bape Akase Sinangge Ibu Pertiwi….
Dengan teknik mengolah getaran suci aksara ANG AH
yang memberikan efek sangat besar,untuk memelihara kesehatan,penyembuhan berbagai penyakit, ngeseng energy negative (emosi berlebih, stress, kebiasaan buruk atau bahkan black mejik )
Mantra A : ONG ANG SURYA GNI UJWALA YA NAMAH SWAHA
Mantra B : ONG AH CANDRA WINDU AMRETHA SARIRA SUDHA YA NAMAH SWAHA.
Lakukan penyucian diri/ mehening hening,melukat kemudian hapalkan mantram diatas..
Petunjuk berlatih :
- Baca mantram gayatri 11 – 21 x untk memurnikan badan,hati & pikiran
- Kemudian berdoa,kepada Hyang Widhi agar diberikan kekuatan,tuntunan keberhasilan dalam berlatih menggunakan kekuatan aksara diatas.
- Tempelkan tangan dipusar/nabhistana,dalam hati Bacalah Mantra A..,sambil membayangkan api suci Brahma hidup ( Murub ikang gni ring nabhi )
- Kemudian niatkan segala jenis penyakit,energy negative badan pikiran,hati ( segala keluhan buruk lainnya ),visualisasikan energy negative itu lemparlah kedalam api Brahma tadi ( 4 )
- Lakukan nomor 4 secara berulang ulang,sampai terasa jelas visualisasi semua energy negative itu hangus terbakar..
- Setelah selesai ,kemudian tempatkan tangan dilutut,lalu bacalah mantra B dalam hati, berulang ulang ,seperti meditasi ( manasika japha ),Visualisasikan/imajinasikan Bulan yg sinarnya menyejukkan di atas ubun ubun ( siwadwara ),.. bayangkan dari Bulan ini mengalir Air penyembuh yg menghanyutkan segala kotoran,badan,hati & pikiran,
- Lakukan rangkaian nomer 5 berulang ulang, apabila sudah dirasa cukup,akhiri dengan Mengucap Syukur Kepada Hyang Widhi…,
- Ritual anda selesai
Selamat mencoba…, Semoga semuanya hidup sehat, berbahagia,damai & sejahtera.
Nb!!!
bagi Anda yang memiliki kemampuan Spiritual Rendah ataupun masih awam, sudah pasti keilmuan diatas tidak akan bisa dijalankan, karena semua keilmuan diatas membutuhkan kekuatan batin yang cukup untuk melakukannya. untuk itu, sebelum menjalankan ritual keilmuan diatas, sebaiknya pelajari dulu tehnik meditasi Reiki OngAstra. karena tehnik ini dapat membangkitkan Cakra Ilahi anda. selamat mencoba, semoga bermanfaat.
Nb!!!
bagi Anda yang memiliki kemampuan Spiritual Rendah ataupun masih awam, sudah pasti keilmuan diatas tidak akan bisa dijalankan, karena semua keilmuan diatas membutuhkan kekuatan batin yang cukup untuk melakukannya. untuk itu, sebelum menjalankan ritual keilmuan diatas, sebaiknya pelajari dulu tehnik meditasi Reiki OngAstra. karena tehnik ini dapat membangkitkan Cakra Ilahi anda. selamat mencoba, semoga bermanfaat.
Siapa ini ?? Kok artikel saya dicopy paste ??http://paguyubanspiritualcakrabayu.blogspot.co.id/2012/02/meditasi-pembakaran-dengan-aksara-ang.html?m=1
ReplyDelete